Sabtu, 10 Januari 2015

Apa itu blackhat seo

Apa itu blackhat seo

Teknik Terlarang » Apa itu blackhat seo SEO (Search engine optimization) blackhat seo


blackhat seo adalah suatu cara yang dilakukan untuk menduduki posisi SERP #1 di web seacrh google dengan cara yang dilarang oleh pihak google walaupun dilarang dan sangat tidak dianjurkan cara ini masih banyak yang menggunakan oleh praktisi seo yang berpihak kepada black hat seo

apa saja kategori blackhat seo?? Metode terkahir ini dikenal dengan sebutan cloaking.Black Hat SEO banyak digunakan oleh web master untuk menaikkan ranking situsnya di google search engine, dengan cara ini, sebuah situs dengan instant dapat meraih posisi halaman pertama dalam search engine. Black Hat SEO berusaha menaikkan peringkat sebuah website dengan cara yang bertentangan dengan ketentuan dari search engine, atau melakukan kecurangan

baca selanjutnya mengenai Apa itu blackhat seo

Tidak ada komentar:

Posting Komentar